Kamis, Juni 12, 2008

Kho Ping Hoo


Hingga saat ini tidak ada yang bisa menandingi cerita silat milik Asmaraman Sukowati Kho Ping Hoo. Meski lahir, besar dan wafat di Indonesia, cerita silat miliknya sangat 'Cina".
Selama 30 tahun karier kepenulisannya Asmaraman Sukowati Kho Ping Hoo berhasil menyelesaikan lebih dari 400 judul serial latar Cina dan 50 judul serial latar Jawa, beberapa diantaranya merupakan fantasinya campuran anatara latar Cina dan Jawa.
Yang menarik Asmaraman Sukowati Kho Ping Hoo tidak pernah tahu sejarah Cina, dia lebih mengerti sejarah Majapahit, tapi hebatnya dari ke'ngawur'an itu namanya meroket sebagai penulis cerita silat nomor wahid yang tak tertandingi.

0 komentar: